Kamis 26 Oct 2017 14:17 WIB

Red: Sadly Rachman

Satelit Pemantau Polusi Diluncurkan Badan Antariksa Eropa

REPUBLIKA.CO.ID, Badan Antariksa Eropa meluncurkan satelit baru yang akan mengumpulkan data yang bermanfaat bagi kehidupan di berbagai belahan bumi. Selama tujuh tahun ke depan, satelit itu akan memantau pencemaran udara akibat kondisi alam dan aktivitas manusia dan memperingatkan warga mengenai konsentrasi polutan.

Berikut video lengkapnya.

Terkait

Terpopuler