Senin 10 Mar 2025 13:56 WIB
Red: Agung Sasongko
REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Lembaga survei KedaiKopi merilis hasil survei terkait dengan opini masyarakat terhadap mobil listrik. Dari survei itu diketahui sejumlah temuan menarik seperti minat masyarakat hingga tantangan ke depan mobil listrik.
Lantas, apa saja temuan menarik lainnya?
Simak perbincangan jurnalis Republika, Firkah Fansuri bersama Direktur Riset dan Komunikasi Lembaga Survei KedaiKOPI, Ibnu Dwi Cahyo.
Videografer: Agung Sasongko, Fian Firatmaja, Havid Al Vizki