Jumat 31 Mar 2017 07:03 WIB

Rep: Fian Firatmaja/Wisnu Aji Prasetiyo/ Red: Sadly Rachman

Dampak Digitalisasi Pengolahan Zakat

REPUBLIKA.CO.ID, TANGERANG SELATAN -- Dunia digital perlahan namum pasti memasuki segala aspek kehidupan termasuk dalam pengelolaan zakat.

Presiden Direktur Rumah Zakat Nur Effendi menjelaskan, dengan digitalisasi membuat pengelolaan zakat semakin transparan.

Ia menambahkan, digitalisasi membuat pengumpulan zakat semakin mudah dan sederhana. Hal-hal yang tadinya sulit menjadi semakin mudah.

Berikut video lengkapnya.

 

 

Videografer & Editor:
Fian Firatmaja