Senin 20 Apr 2020 10:05 WIB

Red: Sadly Rachman

22 Juta Warga Terancam Kehilangan Pekerjaan

REPUBLIKA.CO.ID, WASHINGTON DC -- Pandemi Covid-19 terus memukul ekonomi AS dengan lonjakan jumlah pemohon tunjangan pengangguran dan anjloknya penjualan ritel. Berbagai kemajuan yang dicapai dalam pemulihan ekonomi dari resesi ekonomi akhirnya terhapus akibat terpukulnya sektor jasa akibat penutupan kegiatan ekonomi non-esensial.

Berikut video lengkapnya.