Jumat 21 Nov 2025 18:14 WIB
Red: Fian Firatmaja
REPUBLIKA.CO.ID,JAKARTA — Menteri Pemuda dan Olahraga Erick Thohir menargetkan Kontingen Indonesia merebut sebanyak 85 medali emas di ajang SEA Games Thailand 2025. Target ini diharapkan dapat dicapai melalui 996 atlet. Hasil dari SEA Games Thailand 2025 akan menjadi untuk menuju Olimpiade 2028.
Menpora menjelaskan bahwa berdasarkan paparan target medali dari masing-masing cabang olahraga, total jumlah medali emas yang ditargetkan berjumlah di atas 120 emas. Namun, dari hasil evaluasi yang dilakukan tim review, potensi medali emas yang bisa diraih sekitar 80-an medali.
Videografer/Video Editor | Fian Firatmaja