Senin 09 Jan 2017 21:50 WIB

Rep: MGROL/ Red: Fian Firatmaja

MPR Minta Pemerintah Tunda Kenaikan Tarif STNK dan BPKB

REPUBLIKA.CO.ID,‎ JAKARTA -- Kenaikan harga jasa pengurusan Surat Tanda Nomor Kendaraan (STNK) serta Buku Pemilik Kendaran Bermotor (BPKB)‎ yang dilakukan pemerintah menuai banyak kecaman.

Ketua Majelis Permusyawaratan Rakyat (MPR RI) Zulkifli Hasan turut prihatin atas kenaikan tarif STNK dan BPKB yang termasuk dalam program baru presiden untuk mengurangi kesenjangan.

Zulkifli menilai sebaiknya kenaikan tarif STNK dan BPKB ditunda dikarenakan perlu sosialisasi.

 

 

Videografer:
MGROL

Video Editor:
Wisnu Aji Prasetiyo: