Ahad 07 Mar 2021 20:35 WIB

Rep: Havid Al Vizki/ Red: Wisnu Aji Prasetiyo

Satu Tahun Covid-19, MUI: Penanganan Masih Belum Kompak

REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA — Majelis Ulama Indonesia (MUI) menilai satu tahun Covid-19 di Indonesia harus dijadikan pembelajaran. Menurut Sekretaris Jenderal (Sekjen) MUI Amirsyah Tambunan, kebijakan pemerintah dalam menangani Covid-19 masih perlu dievaluasi.

Ia mengatakan MUI sudah meminta kepada pemerintah untuk fokus terhadap kebijakan pandemi serta pemulihan ekonomi. Akan tetapi, MUI menilai sampai saat ini pelaksanaannya masih belum kompak.

Terlebih lagi, ia menjelaskan para elite politik masih sibuk dengan urusan kepentingan politik. Serta, masih ada para pejabat yang melakukan korupsi di saat pandemi.

 

 

Video Editor | Fian Firatmaja